Mata pelajaran Ilmu Penetahuan Alam lebih mengarah kepada kondisi kehidupan sehari-hari siswa atau kondisi lingkungan sekitar siswa, sehingga dalam kegiatan pembelajaran harus lebih menonjolkan aspek realistik bukan bersifat abstrak. Guru dituntut untuk bisa lebih selektif dalam memilih model pembelajaran Ilmu Pengetahuan Alam yang sesuai dengan tema pelajaran yang akan diajarkan, karena selain akan lebih relevan …