Aplikasi Masook merupakan sistem layanan presensi biometrik secara online dengan menggunakan face detection and lifeness detection sebagai autentifikasi yang dapat mendukung proses presensi agar tetap dapat dilakukan meskipun tidak ada jaringan internet. Aplikasi tersebut akan digunakan pada Madrasah di wilayah Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kendal sesui dengan Surat Pendaftaran User Masook Nomor : 0240/Kk.11.24/4/PP.00/01/2022
Diharapkan dengan penggunaan aplikasi masook dapat meningkatkan tata kelola dokumentasi kehadiran guru, kepala dan pengawas madrasah untuk pembayaran tunjangan profesi guru berbasis simpatika.
Kepada Ketua Pokjawas, Kepala Madrasah (MA, MTs, MI), Kepala Raudlatul Athfal untuk mengisi data user yang akan didaftarkan pada aplikasi masook melalui link yang telah disediakan oleh Kemenag Kabuapaten Kendal
Silahkan unduh Surat Pendaftaran User Masuk DISINI